Wartajakarta.idWartajakarta.idWartajakarta.id
  • Home
  • Jakarta
    • Kepulauan Seribu
    • Jakarta Barat
    • Jakarta Pusat
    • Jakarta Selatan
    • Jakarta Timur
    • Jakarta Utara
  • Nasional
    • Politik
    • Hukum
    • Bisnis
    • Kesehatan
    • Teknologi
  • Dunia
  • Indeks Berita
Search
  • About
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • SOP Perlindungan Wartawan
  • Disclaimer
  • Contact
© 2022-2023 Wartajakarta.id. Berbagi Kabar Seputar Jakarta. All Rights Reserved.
Reading: Terjadi Ledakan di Kiev, Diduga Berasal dari Drone Buatan Iran
Sign In
Notification Show More
Wartajakarta.idWartajakarta.id
  • Jakarta
  • Nasional
  • Dunia
  • Hukum
  • Politik
  • Bisnis
  • Kesehatan
  • Teknologi
  • Indeks Berita
Search
  • Jakarta
  • Bisnis
  • Hukum
  • Nasional
  • Dunia
  • Politik
  • Kesehatan
  • Teknologi
  • Indeks Berita
Have an existing account? Sign In
Follow US
  • About
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • SOP Perlindungan Wartawan
  • Disclaimer
  • Contact
© 2022-2023 Wartajakarta.id. Berbagi Kabar Seputar Jakarta. All Rights Reserved.
Wartajakarta.id > Berita > Dunia > Terjadi Ledakan di Kiev, Diduga Berasal dari Drone Buatan Iran
Dunia

Terjadi Ledakan di Kiev, Diduga Berasal dari Drone Buatan Iran

Wartajakarta.id 16 Desember 2022
Share
2 Min Read
SHARE

Wartajakarta.id – Ledakan terjadi di Kiev, ibu kota Ukraina, pada Rabu (14/12) pagi. Diduga ledakan berasal dari drone. Para pejabat Ukraina mengatakan pertahanan udara mereka menembak jatuh lebih dari selusin drone Shahed-136 yang diproduksi oleh Iran.

Dalam pesan video, Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky mengatakan pertahanan udara negara itu menjatuhkan semua drone yakni sebanyak 13 buah berjenis kamikaze drone. Drone itu menargetkan wilayah Kiev. Zelensky menyebutnya sebagai aksi terorisme.

“Para teroris memulai pagi ini dengan 13 Shahed. Menurut informasi awal, semua 13 drone ditembak jatuh oleh sistem pertahanan udara kami. Bagus sekali. Saya bangga,” kata Zelensky.

“Warga yang terhormat, kami berterima kasih kepada pertahanan udara dan jangan lupakan sirene,” kata Zelensky.

Sebelumnya, peringatan udara diumumkan di wilayah Kiev, Zhytomyr, dan Vinnitsa Ukraina. Penduduk Kiev mendengar suara drone dan ledakan, dan melihat banyak kilatan, menurut media lokal.

Wali Kota Kiev Vitali Klitschko mengatakan ada ledakan di distrik Shevchenkivskyi Kiev. “Sedang dalam perbaikan. Rincian lebih lanjut nanti,” tulis Klitschko di saluran Telegram-nya.

Yuriy Ignat selaku juru bicara Komando Angkatan Udara Angkatan Bersenjata Ukraina, kemudian mengatakan dalam siaran di televisi Ukraina bahwa pertahanan udara telah secara efektif menangkis serangan Rusia di Kiev.

“Wilayah Kiev adalah target prioritas musuh. Kiev diserang dengan rudal maupun drone kamikaze,” kata Ignat.

Menurut wakil kepala kantor kepresidenan Ukraina, Kyrylo Tymoshenko, puing-puing dari drone yang jatuh menyebabkan kerusakan di wilayah tersebut. “Dua gedung administrasi rusak di ibu kota, dan sebuah rumah pribadi rusak di desa Vyshneve,” katanya di saluran Telegram-nya.

Penasihat Presiden Ukraina dan negosiator pembicaraan damai Mykhailo Podolyak mengatakan di Twitter bahwa tidak satu pun dari 13 drone kamikaze Iran untuk menyerang Kiev berhasil menghancurkan Ukraina. Semua hancur di udara.

“Ini adalah tanda kerja keras para tentara kami, tetapi juga hasil dari dukungan sekutu pada bulan lalu. Sistem pertahanan udara menyelamatkan nyawa, tetapi kami masih memiliki banyak pekerjaan yang harus dilakukan,” cuitnya.

Newsweek telah menghubungi Kementerian Luar Negeri Rusia untuk memberikan komentar. Namun, hingga kini belum merespons.

(jp)

Previous Article Buntut Kematian Mahsa Amini, Iran Terdepak dari Komisi Perempuan
Next Article Dua Legislator Ini Apresiasi Layanan Reservoir Komunal di Marunda Kepu
Leave a comment Leave a comment

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Kabar Terbaru

Belum Terima Nusuk? Jemaah Haji Diminta Agar Lapor ke Ketua Kloter
Nasional 22 Mei 2025
Bareskrim Polri Bongkar Sindikat Oplosan Gas Subsidi di Jakarta
Hukum 22 Mei 2025
Semakin Padat, Jemaah Perlu Perhatikan Tips Aman saat ke Masjidil Haram
Nasional 22 Mei 2025
Presiden Prabowo Pimpin Ratas Percepatan Hilirisasi, Konsorsium Huayou dan CATL Siap Jalankan Green Package
Nasional 22 Mei 2025
Cek Fakta Jemaah JKG 41 Pindah Sendiri dari Hotel 808, PPIH: Dikawal Petugas Hingga Penginapan
Nasional 22 Mei 2025
Wapres Gibran Rakabuming Tinjau Pabrik Elektronika di Cikarang
Nasional 21 Mei 2025
Presiden Prabowo Subianto Serukan Penyederhanaan Regulasi untuk Kedaulatan Energi
Nasional 21 Mei 2025
Presiden Prabowo Subianto: Energi dan Pangan adalah Kunci Kedaulatan Bangsa
Nasional 21 Mei 2025
Kingston Dukung Masa Depan: Memungkinkan Masa Depan AI dengan Solusi Performa Tinggi di COMPUTEX 2025
Bisnis 21 Mei 2025
OPPO dan Discovery Channel Hidupkan Momen Perayaan Budaya Dunia di Hari Keanekaragaman Budaya 2025
Bisnis 21 Mei 2025

You Might also Like

Dunia

Ledakan Bom Hantam Istanbul Tewaskan 6 Orang, 81 luka, 2 Kritis

Wartajakarta.id Wartajakarta.id 13 November 2022
Dunia

Tiongkok Kenang Li Wenliang, Dokter Pertama yang Peringatkan Covid-19

Wartajakarta.id Wartajakarta.id 11 Desember 2022
Dunia

Gedung Putih Bakal Atur Pertemuan Biden dan Xi Jinping di G20 Bali

Wartajakarta.id Wartajakarta.id 2 November 2022
Dunia

Kasihan, Pegawai Twitter Telat Gajian Usai Elon Musk Akuisisi

Wartajakarta.id Wartajakarta.id 30 November 2022
Dunia

Demo Pembakaran Al Quran Meluas, Swedia Minta Warga Hindari Kerumunan

Wartajakarta.id Wartajakarta.id 29 Januari 2023
Dunia

Terjebak di Gang Sempit, 3 Tentara AS Selamat dari Tragedi Itaewon

Wartajakarta.id Wartajakarta.id 1 November 2022
Dunia

Kabar Duka, Salah Satu Pendiri Intel Gordon Moore Tutup Usia

Wartajakarta.id Wartajakarta.id 28 Maret 2023
Dunia

Korban Jiwa Gempa Turki Tembus 20 Ribu, Lebih Banyak dari di Jepang

Wartajakarta.id Wartajakarta.id 10 Februari 2023
Dunia

Viral Permainan Lato-lato, Berawal dari Argentina untuk Berburu Hewan

Wartajakarta.id Wartajakarta.id 2 Januari 2023
Show More
Wartajakarta.idWartajakarta.id
Follow US
© 2022-2023 Wartajakarta.id. Berbagi Kabar Seputar Jakarta. All Rights Reserved.
  • About
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • SOP Perlindungan Wartawan
  • Disclaimer
  • Contact
Welcome Back!

Sign in to your account